Author name: Ivan Firmansyah

Ivan Firmansyah merupakan seorang SEO Specialist & Content Writer dengan pengalaman 2 tahun di bidang SEO dan Contet Writing.

ArtMoments Spot London: Mewujudkan Ekspansi Seni Indonesia ke Dunia

ArtMoments Spot London baru saja mengukir sejarah dengan suksesnya pameran di Saatchi Gallery, London, yang berlangsung pada 9-13 Oktober 2024 dalam rangka FOCUS Art Fair. Ajang ini bukan hanya sekadar pameran seni, melainkan langkah besar dalam memperkenalkan seni Indonesia ke kancah internasional, sekaligus memperkuat hubungan budaya antara Indonesia dan komunitas seni global. Menyoroti Keberagaman Seniman …

ArtMoments Spot London: Mewujudkan Ekspansi Seni Indonesia ke Dunia Read More »

Seni untuk Bumi: Mendukung Inisiatif ESG Lewat Karya Kreatif

Di era modern ini, semakin banyak perusahaan yang sadar akan pentingnya prinsip ESG—Environmental, Social, and Governance. ESG menjadi standar bagi perusahaan yang tidak hanya mengejar keuntungan, tetapi juga berkontribusi positif bagi lingkungan dan masyarakat. Namun, bagaimana caranya agar pesan ESG ini bisa disampaikan dengan cara yang menarik dan menginspirasi? Jawabannya adalah melalui seni. Seni memiliki …

Seni untuk Bumi: Mendukung Inisiatif ESG Lewat Karya Kreatif Read More »

Pohon Hayat, Simbol Kehidupan dalam Seni dan Arsitektur Gedung Garuda IKN

Dalam setiap helai daun dan batangnya, karya seni HAYATI karya Teguh Ostenrik menghidupkan kembali semangat “Pohon Hayat” atau “Pohon Kehidupan,” sebuah simbol sakral dalam mitologi Dayak. Pohon ini dipercaya sebagai sumber kehidupan, kekuatan, dan kesejahteraan bagi semua makhluk, serta mencerminkan harmoni antara alam dan manusia. Inspirasi di Balik Karya Pohon Hayat Dalam legenda Dayak, Pohon …

Pohon Hayat, Simbol Kehidupan dalam Seni dan Arsitektur Gedung Garuda IKN Read More »

Menelusuri Jejak Kolonial Bandung Melalui Pameran “Bandoeng and Schoemakers”

Jakarta Selatan, 30 Oktober 2024 — Dia.lo.gue Artspace mempersembahkan sebuah pameran sejarah yang menggali kisah dan warisan arsitektur Bandung di masa kolonial: “Bandoeng and Schoemakers.” Pameran ini berlangsung dari 30 Oktober hingga 10 Desember 2024, menghadirkan perjalanan sejarah Kota Bandung yang berakar pada era kolonial dan peran besar dari dua arsitek berpengaruh, Charles Prosper Wolff …

Menelusuri Jejak Kolonial Bandung Melalui Pameran “Bandoeng and Schoemakers” Read More »

ART SG Siap Menyambut Pengunjung di Edisi Ketiga pada Januari 2025 dengan Rangkaian Seni Kontemporer yang Dinamis

ART SG, pameran seni internasional terkemuka di Singapura dan Asia Tenggara, kembali dengan edisi ketiganya pada 17-19 Januari 2025 di Sands Expo and Convention Centre, Marina Bay Sands. Acara ini akan dimulai dengan VIP Preview dan Vernissage pada 16 Januari, menampilkan lebih dari 106 peserta pameran dari 30 negara. Selama Singapore Art Week (17-26 Januari …

ART SG Siap Menyambut Pengunjung di Edisi Ketiga pada Januari 2025 dengan Rangkaian Seni Kontemporer yang Dinamis Read More »

Jakarta Doodle Fest Vol.2 resmi dibuka dengan tema “Art To Cart”

Jakarta, 1 November 2024 – Jakarta Doodle Fest (JDF), sebuah ajang selebrasi seni visualyang digawangi oleh media TFR News telah resmi dibuka tahun ini dengan tema baru: “Art toCart” di Taman Ismail Marzuki (TIM) mulai 1-3 November 2024. JDF sendiri pertamadilaksanakan pada tahun 2023 di M Bloc Space. Tema baru ini bertujuan mengangkat pentingnya bagi …

Jakarta Doodle Fest Vol.2 resmi dibuka dengan tema “Art To Cart” Read More »

Art Love U Fest 2024: Menghadirkan Seni dan Cinta di Jakarta Design Center

Jakarta, 1 November 2024 — Jakarta Design Center (JDC), yang kini dikenal sebagai The Premium Hub of Art, Design Community, and Commerce, kembali menjadi pusat perhatian dengan menyelenggarakan festival seni bertajuk Art Love U Fest 2024. Festival ini, yang berlangsung dari 1 hingga 12 November 2024, mengusung tema unik yaitu eksplorasi cinta melalui seni. Dengan …

Art Love U Fest 2024: Menghadirkan Seni dan Cinta di Jakarta Design Center Read More »

Jakarta Doodle Fest 2024: Roadshow Dukung Mahasiswa Kembangkan Karya Seni

Jakarta, 21 Oktober 2024 – Jakarta Doodle Fest (JDF), acara tahunan yang mengusung seni visual, kembali hadir tahun ini dengan tema baru, “Art to Cart.” Berlangsung di Taman Ismail Marzuki (TIM) pada 1-3 November 2024, JDF 2024 tidak hanya fokus pada seni, tetapi juga mengajak para seniman muda untuk mengembangkan karya mereka secara ekonomi. Salah …

Jakarta Doodle Fest 2024: Roadshow Dukung Mahasiswa Kembangkan Karya Seni Read More »

Bandung Contemporary Art Awards (BaCAA) #8: Format Baru, Fokus Baru

Bandung, 18 Oktober 2024 – Edisi kedelapan Bandung Contemporary Art Awards (BaCAA) hadir kembali dengan format baru yang lebih selektif dan berfokus pada rekomendasi para ahli. Diselenggarakan oleh ArtSociates di Lawangwangi Creative Space, BaCAA #8 akan menjadi salah satu pameran seni paling dinamis di Indonesia tahun ini. Sejak pertama kali diadakan pada tahun 2010, BaCAA …

Bandung Contemporary Art Awards (BaCAA) #8: Format Baru, Fokus Baru Read More »

Global Auction Mempersembahkan 148 Karya Terkemuka dalam “Seni Asia Tenggara, Tiongkok, Modern & Kontemporer” Lelang Oktober 2024

Global Auction dengan bangga mempersembahkan lelang online bertajuk “Seni Asia Tenggara, Tiongkok, Modern & Kontemporer,” yang akan diakhiri dengan lelang langsung pada tanggal 23 Oktober 2024. Di dunia yang dipenuhi dengan beragam ekspresi artistik, pesona karya yang tak lekang oleh waktu maestro ternama terus memikat hati para kolektor. Lelang ini menampilkan 148 karya seniman Indonesia …

Global Auction Mempersembahkan 148 Karya Terkemuka dalam “Seni Asia Tenggara, Tiongkok, Modern & Kontemporer” Lelang Oktober 2024 Read More »

Scroll to Top